5 Tips dan Trik Beli Paket Smartfren Youtube 7 GB 2024 dengan Mudah

Salah satu provider yang menyediakan kuota internet super banyak dengan harga murah adalah Smartfren, salah satunya kuota Youtube 7 GB. Beli paket Smartfren Youtube 7 GB hanya memerlukan biaya sebesar Rp10.000, tidak heran banyak yang memburu paket internet satu ini.

Paket Smartfren Youtube 7 GB

Smartfren Youtube 7 GB

Smartfren memang dikenal sebagai provider paling murah di Indonesia sehingga tidak heran jika penduduk Indonesia banyak yang menggunakannya. Salah satu paket kuota internet yang menjadi incaran banyak orang adalah Smartfren Youtube 7 GB.

Paket kuota yang tergolong besar ini dihargai cukup terjangkau, lho, yakni sebesar Rp10.000,- saja. Kamu bisa menggunakan paket internet khusus untuk aplikasi Youtube ini selama 7 hari nonstop dan tidak akan mengurang kuota reguler.

Paket Smartfren Youtube Lainnya

Selain paket Youtube 7 GB seharga Rp10.000, masih ada beberapa paket internet lainnya yang dapat kamu manfaatkan. Tentu saja paket internet dari Smartfren lainnya juga dibanderol dengan harga super murah dan pastinya hemat di kantong.

  • Paket Harian 1 GB

Paket pertama yang bisa kamu beli adalah paket kuota harian dengan harga Rp9.000,- saja per harinya. Jika membeli paket ini, kamu akan mendapatkan kuota internet yang dapat digunakan selama 24 jam sebesar 1 GB.

Paket internet murah satu ini hanya dapat digunakan dalam waktu 24 jam saja setelah kamu berhasil mendaftarkannya. Dengan harga Rp9.000,- saja, kamu sudah bisa mendapatkan kuota internet sebanyak 1 GB dan dapat digunakan untuk kepentingan apapun dalam 1 hari.

Cocok untuk kamu yang memang membutuhkan kuota harian untuk melakukan berbagai kebutuhan.

  • Paket Mingguan 1 GB/Hari

Selain paket harian, ada juga paket mingguan yang mana kamu bisa menggunakan kuota internet 1 GB per harinya selama 7 hari nonstop. Paket internet Smartfren satu ini dibanderol dengan harga Rp20.000,- saja, lho.

Murah, bukan? Dengan uang Rp20.000,- kamu bisa mendapatkan total kuota internet sebesar 7 GB dengan kapasitas maksimal pemakaian 1 GB per harinya.

  • Paket Dwimingguan Rp40.000,-

Kalau ingin membeli paket internet per 2 minggu sekali, pilihan terbaiknya adalah paket dwiminggu yang dibanderol dengan harga Rp40.000,-. Paket ini akan memberikan kamu kuota internet sebanyak 1 GB per harinya dalam jangka waktu 2 minggu alias 14 hari.

Jadi, total kuota yang bisa kamu gunakan selama 14 hari tersebut adalah sebanyak 14 GB. Wah, banyak sekali, bukan?

  • Paket Bulanan Rp50.000,-

Sedangkan jika kamu lebih memilih untuk membeli paket internet untuk satu bulan, maka silahkan pilih paket bulanan seharga Rp50.000,-. Kamu akan mendapatkan kuota internet sebesar 500 MB setiap harinya selama 28 hari nonstop dan tidak ada pembagian waktu.

Apabila ditotal secara keseluruhan, kuota internet yang bisa kamu gunakan ketika membeli paket Smartfren satu ini adalah sebesar 14 GB.

  • Paket Bulanan Rp75.000,-

Paket Smartfren

Paket selanjutnya ini sangat cocok untuk kamu yang memiliki kebutuhan internet cukup banyak dalam satu bulan. Paket bulanan seharga Rp75.000,- ini akan memberikan kamu kuota internet sebanyak 1 GB per harinya selama 28 hari.

Dengan demikian, jika ditotal secara keseluruhan kamu bisa mendapatkan kuota internet maksimal 28 GB. Wah, bisa digunakan untuk streaming besar-besaran, nih!

  • Paket Bulanan Rp100.000,-

Jika kuota internet sebelumnya masih kurang menurut kamu, maka silahkan beli paket bulanan seharga Rp100.000,- sehingga bisa mendapatkan kuota internet sebanyak 1,5 GB per harinya dalam waktu 28 hari.

Kalau ditotal, kuota internet yang dapat kamu gunakan selama 28 hari pada paket bulanan Rp100.000,- ini adalah sebesar 42 GB. Bukankah kuota sebesar ini bisa digunakan untuk banyak hal?

Cara Beli Paket Smartfren Youtube 7 GB

Untuk mendapatkan kuota internet khusus aplikasi Youtube dari Smartfren sebesar 7 GB dan seharga Rp10.000,- ternyata tidak begitu sulit. Bahkan siapa saja bisa mendapatkannya dengan mudah dan tidak memerlukan bantuan ahli. Bagaimana caranya?

  • Buka perangkat ponsel, kemudian silahkan pilih aplikasi pesan atau SMS untuk mengirimkan pesan.
  • Jika sudah, silahkan buat pesan baru yang ditujukan ke nomor “9999”.
  • Setelah itu, pada “Form Pesan” silahkan ketik “YB7” yang merupakan kode kuota internet Youtube Smartfren 7 GB untuk 7 hari seharga Rp10.000,-
  • Cara beli paket Smartfren Youtube 7 GB selanjutnya adalah mengirim pesan yang telah kamu tulis sebelumnya.
  • Tunggu beberapa saat hingga kamu mendapatkan pesan balasan dari nomor yang sama atau nomor provider Smartfren resmi yang berisi pemberitahuan keberhasilan pembelian paket Youtube 7 GB.
  • Selesai.

Untuk mendapatkan paket Smartfren Youtube 7 GB yang hanya dibanderol dengan harga Rp10.000,- cara di atas bisa kamu lakukan. Caranya cukup mudah, kan? Tidak hanya paket internet untuk aplikasi Youtube saja, Smartfren juga memiliki paket kuota internet murah lainnya, lho!