8+ Situs untuk Nonton Drama Turki Sub Indo di 2024!!

Film drama Turki tentu saja tidak kalah menarik dibandingkan sejumlah film drama lainnya. Genre tersebut memiliki cukup banyak peminat juga di Indonesia. Nah, kalau kamu orang Indonesia dan lagi mencari situs nonton drama Turki sub Indo, kami bisa memberitahukan sejumlah referensinya.

Film yang berasal dari Turki jelas memiliki daya tariknya tersendiri. Entah itu dari segi konflik yang diangkat, kisah yang daramatis, ilustrasi musik yang ramai namun tetap mewah, dan pemeran antagonis yang lebih mendominasi jadi alasan yang cukup kuat mengapa film Turki begitu diminati.

Meskipun sangat menarik, terkadang cukup susah mencari tahu mengenai website yang dapat menyediakan genre film Turki khususnya drama dan memiliki subtitle Indonesia.

Daftar Situs Nonton Drama Turki Sub Indo Terlengkap

Plot cerita yang menarik, pengambilan gambar yang sangat baik, menjadikan film drama Turki memiliki cukup banyak peminat. Nah, kalau mau nonton cukup banyak film Turki, bisa langsung cek ke beberapa website ini:

  1. Nonton Film Drama

Nonton Film Drama

Pertama, ada website yang bernama Nonton Film Drama. Website ini memang belum cukup dikenal. Alamatnya pun unik yakni https://45.141.56.22/country/turkey/. Di sini, kamu bisa menemukan cukup banyak film drama Turki yang kamu inginkan.

Tidak hanya itu, di situs ini juga ada berbagai macam film serta drama yang dihasilkan oleh beberapa negara. Untuk menontonnya pun bisa dengan gratis. Hanya saja, untuk menonton dan mendownload film di sini, mungkin kamu bakal sangat terganggu dengan iklan.

Walaupun begitu, masih saja situs ini sangat aman digunakan untuk nonton banyak film Turki. Tentu saja, hampir semua film drama Turki di sini sudah dilengkapi juga dengan subtitle Indonesia.

  1. Dailymotion

Dailymotion

Selanjutnya terdapat situs yang bernama Dailymotion. Ini jelas bisa menjadi alternatif kalau kamu ingin menonton cukup banyak film drama Turki ataupun berbagai macam serial film.

Konsepnya mirip dengan YouTube. Seluruh video yang ada di dalamnya bisa kamu tonton dengan gratis. Termasuk juga dengan berbagai judul serial drama Turki yang setiap episode terbarunya selalu update dalam situs ini.

Harap maklum dengan kekurangan yang ada yakni hanya terdapat sedikit film serial drama yang bisa kamu nikmati.

  1. Netflix

Netflix

Tentu saja, Netflix sudah menjadi salah satu situs yang paling populer untuk menonton berbagai macam jenis film. Termasuk juga untuk nonton drama Turki sub Indo sesuai dengan keinginanmu.

Bagi yang suka dengan film serta serial dari Turki, ada banyak judul serial dan film Turki yang disediakan. Genrenya pun terdiri dari berbagai macam mulai dari genre film comedy, drama, bahkan action pun ada.

Memang, Netflix sudah seperti menjadi situs dan aplikasi terbaik yang bisa kamu pilih untuk menonton berbagai jenis film. Meskipun begitu, kamu harus langganan dulu kalau ingin memperoleh akses pada koleksi dramanya.

  1. Bilibili

Bilibili

Bilibili adalah salah satu platform yang tidak kalah bagus dengan yang lainnya. Kamu pun bisa berbagi video seperti halnya pada YouTube dan Daily Motion. Dalam platform ini, ada banyak serial Turki yang bisa kamu tonton.

Bahkan kalau kamu sangat susah mencari episode tertentu, di Bilibili kamu akan bisa menemukannya dengan mudah. Salah satu contohnya adalah Vatanim Senshin. Serial ini mungkin sangat susah ditemukan di internet.

Meskipun begitu, kamu masih bisa mendapatkannya di Bilibili dan bisa menontonnya secara gratis dan tidak ada syarat apapun.

  1. WeTV

WeTV

Penggemar drama? Tentu saja WeTV jangan sampai ketinggalan. Di sini kamu bisa loh mendownload dan menonton berbagai macam film Turki, termasuk juga genre drama. Platform ini pun menerapkan sistem langganan.

Meskipun begitu, sepertinya masih sangat worth untuk berlangganan. Selain karena kualitas kontennya, kelebihan lain yang juga menjadi nilai tambah WeTV adalah koleksi film yang memang cukup lengkap.

Tidak hanya itu. Melalui WeTV kamu pun bahkan bisa menggunakan subtitle berbahasa Indonesia. Menarik, bukan?

  1. Vidio

Vidio

Jangan salah, Vidio tidak hanya menyediakan layanan nonton film dari Indonesia saja. Aplikasi dan situs yang diproduksi oleh anak-anak negeri ini juga menyediakan film drama Turki yang epik itu.

Tidak hanya menonton saja, proses mendownload film dari sini juga relatif cepat dan lancar. Menariknya, Video tidak memberikan syarat apapun agar kamu bisa mengakses berbagai macam video yang disajikan.

Setiap reolusi video pun diganti. Jadi, kamu tidak perlu khawatir mengenai kualitas grafiknya. Pada umumnya, drama Turki yang ditampilkan adalah yang pernah muncul di layar kaca Indonesia.

  1. Layarkaca21

Layarkaca21

Penonton film dari website-website ilegal, mungkin sudah tidak asing dengan istilah Layarkaca21. Tempat ini mungkin memang termasuk ilegal. Hanya saja, situs ini bisa menjadi tempat untuk kamu menonton video secara gratis.

Situs ini pun menyediakan serial drama yang bisa dipilih ketika kamu sedang bersantai. Layarkaca21 pun bisa jadi alternatif kalau kamu ingin sedikit mereview film serta menghabiskan waktu ketika masa tenggang.

Hanya dengan beberapa instruksi saja, kamu pun bisa mendownload dan menonton film drama Turki di sini.

  1. Dizi Chanel

Dizi Chanel

Dizi Chanel benar-benar menjadi salah satu tempat nonton drama Turki sub Indo. Ketersediaan film gendre drama Turki pun bisa dikatakan sangat lengkap. Tak heran kalau Dizi Chanel bisa menjadi jawaban atas kegelisahan orang lain.

Penutup

Itulah sejumlah tempat nonton darama Turki sub Indo agar kamu tidak perlu membayar danmun bisa menghabiskan waktu senggangmu.